Snowshoeing

Awal bulan ini saya berjanji akan mencoba kegiatan outdoor untuk menikmati winter, salah satu kegiatan yang ingin saya coba sudah pasti adalah snowshoeing! Pertama kali saya mendengar ada snowshoe adalah tahun lalu, ketika Tia yang tinggal di Boston menanyakan “Ga cobain snowshoeing Cha?”; dan langsung saya googling, baru tahu saya ada benda ini, asa ga… Read More Snowshoeing

Friday Coffee

Ayah rutin melihat Instagram Stories saya yang beliau lihat melalui Facebook (bukan dari IG) dan senantiasa me-reply Story saya. Saya senang Ayah bisa keep update sama kehidupan saya di sini. Pernah Ayah bertanya apakah kerjaan saya setiap harinya adalah di depan laptop untuk membuat rangkaian Instagram Stories tersebut dengan menambahkan musik/GIPHY/stickers etc, ehuheuhue, yang tentunya… Read More Friday Coffee

Imah Babaturan

Tulisan ini saya tulis atas permintaan Anggi di Januari tahun 2022 lalu, untuk mengaktivasi Website Imah Babaturan. Paham banget selaku sesama anak blog dan mirip dengan kasus saya dengan Pustakalana/Mamarantau/maupun blog pribadi ini… Menulis (panjang lebar) sepertinya sudah bukan menjadi kebutuhan lagi, karena tidak ada pembacanya. Apalagi 1.5 tahun terakhir diperbuas dengan keberadaan Reels dan… Read More Imah Babaturan

Mesin Fotocopy

Sekolah Azka dan Khalif sering kali meminta keterlibatan orangtua sebagai volunter untuk membantu kegiatan belajar-mengajar atau event khusus. Eh, mungkin semua sekolah juga begini yaa. Seingat saya dulu pas di SD-nya Azka, kegiatan sebagai relawan yang paling sering saya lakukan adalah mengantar anak-anak kelas Azka dari dan kembali ke sekolah kalau ada pelajaran olahraga di… Read More Mesin Fotocopy

Shakshuka

Kalau lagi super mager masak, setahun terakhir saya senang membuat Shakshuka. Sebetulnya kali pertama saya tahu keberadaan masakan ini adalah dari seorang teman kuliah, Subki. Seingat saya, beberapa kali berkunjung ke rumahnya bersama teman-teman Oseanografi di tingkat 2 (tahun 2002!), kami dijamu oleh Mamanya Subki dengan masakan khas Timur Tengah dan Afrika Utara ini. Bahan-bahannya… Read More Shakshuka

Pengobatan Homeopati

Ceritanya sudah tiga hari terakhir saya mengalami gejala batuk dan sakit tenggorokkan, ringan saja sebetulnya, tapi ya lumayan mengganggu juga. Terlebih saya juga melakukan hal-hal yang harus dihindari selama batuk yakni tetap mengonsumsi kopi (kafein adalah hal yang harusnya dihindari ketika batuk, tapi si saya bandel :’)) dan makan buah-buahan yang harusnya dihindari ketika batuk… Read More Pengobatan Homeopati

Ada Anak Bertanya Pada Bapaknya

Setiap hari ada saja jokes-jokes jayus yang Papa Ara lontarkan, baik ke saya maupun ke Azka dan Khalif. Salah satunya ia bersenandung lagu lawas dari Bimbo dengan menggubah setitik lirik menjadi “Ada anak beratnya kayak Bapaknya”, lalu dia terkekeh-kekeh sendiri. Kemudian diikuti jadi penasaran sama keseluruhan lirik dan ingin dengarkan lagunya, jadilah ia menyetel YouTube.… Read More Ada Anak Bertanya Pada Bapaknya